Nobel Indonesia Institute

PENGARUH PROMOSI SARANA DAN IMAGE WISATA DALAM MENINGKATKAN KUNJUNGAN WISATAWAN DI PANTAI TANJUNG BIRA BULUKUMBA

Show simple item record

dc.contributor.author NURJANNAH
dc.date.accessioned 2020-06-19T01:55:58Z
dc.date.available 2020-06-19T01:55:58Z
dc.date.issued 2019-02-25
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/288
dc.description.abstract Nurjannah. “Pengaruh Promosi Sarana dan Image Wisata dalam Meningkatkan Kunjungan Wisatawan di Pantai Tanjung Bir aBulukumba” Program Studi Manajemen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nobel Indonesia Makassar. Pembimbing.Dr. H. Muhammad Hidayat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Promosi ( X1) Sarana (X2) dan Image Wisata ( X3) Berpengaruh terhadap Minat Kunjungan Wisatawan ( Y ) di pantai tanjung bira bulukumba.dan metode penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh wisatawan yang ada di pantai bira pada saat waktu penelitian. Dan penentuan sampel sebanyak 80 responden di ambil dari metode purposive random sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial dan simultan promosi sarana dan image wisata berpengaruh positif dan signifikan terhadap meningkatkan kunjungan wisatawan di pantai tanjung bira bulukumba. Variabel yang paling dominan berpengaruh positif dan signifikan dalam penelitian ini adalah Image wisata. Dan adapun hasil dari koefisien determinasi sebesar 0,788 atau 78.8 %. en_US
dc.subject Promosi Sarana dan Image Wisata, Kunjungan Wisata en_US
dc.title PENGARUH PROMOSI SARANA DAN IMAGE WISATA DALAM MENINGKATKAN KUNJUNGAN WISATAWAN DI PANTAI TANJUNG BIRA BULUKUMBA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account